Night Stalker Guide

Night Stalker
"Balanar"






Hati-hati, Anda yang penasaran pada malam. Setiap langkah yang Anda ambil membawa Anda lebih dalam pada masa pemerintahan mengerikan dari penguasa mengerikan gelap. Balanar, elit dreadlord yang membawa kegelapan total Nether ke dunia ini, menghantui daerah ini. Jantung Anda akan memompa lebih keras, kaki Anda akan mengguncang, dan pikiran Anda akan berkabut sebagai adanya penguntit berburu Anda dalam gelap. Tidak ada kesempatan untuk melawan, tidak ada cara untuk melarikan diri, dan tidak ada tempat untuk bersembunyi - kegelapan di mana-mana! Anda dapat berdoa, Anda bisa menangis, tapi kegelapan tidak akan berhenti - sampai Anda mati.

Info

Skill, Skill Build, Role, Item Build, Play Style

Name:            Balanar
Affiliation:       Strength (Scourge)
Strength:      23 + 2.8
Agility*:         18 + 2.25
Intelligence:    16 + 1.6
Damage:         47 - 51
Armor:           6
HP:                587
Mana:             208
Movespeed:    295
Range:           100 (melee) 
SKILL


                                       A.                     B.                C.                  D.


Level                     1 2  3 4 5  6 7 8  9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25
Skill:                     A C A C A C A C D B  D   B  B  St St  D  B   St St St St  St St St   St
ROLE :  Hunter, Chasser, Semi Carry

Asset  :  - Pemburu TERBAIK KEDUA setelah Blood Seeker
            - Armor Tinggi
            - Max AS Dan MS di malam hari
            - Silence yang berguna
            - Void berDamage Tinggi dan cooldown cukup singkat
Weakness : - Di siang hari mendingan tidur aja
                 - Gak ada skill kabur
                 - Sangat Individual

Asset       :  - Pemburu TERBAIK KEDUA setelah Blood Seeker
                 - Armor Gede
                 - Max AS dan MS di malam hari
                 - Void berdamage tinggi dan bercooldown singkat



Item Build
Early
 
Kalo merasa susah creeping ato di cicil mulu tambahin aja.

Alternative




Middle


 Alternative




Late


   



Early Game :


Matahari terbit, matahari.... Hmmm inilah yang dibenci balanar, hawa panas menghambat gerakannya. Tugasmu di Early game sangat mudah, Yaitu Creeping. Creeping aja? ya, karena saat siang kamu tidak ada gunanya, lemah. Gunakanlah waktumu untuk creeping se indah-indahnya supaya itemmu sudah jadi untuk menikmati malam pertamamu.

Mid Game :

Matahari Turun, malampun datang, inilah saatnya Balanar beraksi, dengan MS dan AS yang gila, sangat mudah untukmu untuk membunuh, mau Solo Kill? bukan masalah lagi untukmu, dengan void yang berdamage gede, dan skill silencemu! Membunuh addalah hal yang mudah.
Saat Mid Game percepatlah push tower dan suramkan carry tim lawan, ratakan semua tower dan hancurkan TREE OF LIFE / THE FROZEN THRONE, kalau bisa jangan ada Late Game

Late Game :

Hah masih ada Late Game ?? well, sebenarnya Balanar main di Late Game bukan masalah besar kok, jika item-itemnya sudah jadi. Maka Balanar akan lebih mengerikan di Late Game, tapi jika carry lawanmu sudah jadi, ya...... itu merupakan musibah. makanya sebelum itu terjadi cepat
ratakan semua tower dan hancurkan TREE OF LIFE / THE FROZEN THRONE. Dan Balanarppun bersulang atas kemenangan indahnya.

Outro


Hahah, memakai Balanar memang cukup memacu adrenalin kita, Balanar juga bisa dipakai untuk yang mau belajar jadi hero KILLER ganas. So Fun And Entertaining

Thx.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar